Cara menambahkan bahasa Indonesia di Android

MasGadget.id – Ganti Bahasa Indonesia di Android dengan Morelocale2 | Untuk anda yang memiliki smartphone dengan ROM yang tidak support bahasa Indonesia yang biasanya membeli smartphone dari luar dalam kondisi bekas atau baru pastinya akan sedikit kesulitan untuk mengganti setelan default ke bahasa Indonesia, karena tidak ada dalam system, hal ini di sebabkan oleh memang produk tersebut hanya khusus di pasarkan di Negara tertentu seperti Docomo, dan lainnya. Sehingga membuat seluruh aplikasi dan aplikasi pihak ketiga akan mengguakan bahasa default seperti bahasa inggris, jepang atau lainnya, Lalu bagaimanakah caranya untuk memasang deaful bahasa Indonesia kesetelan android anda tanpa perlu melakukan root pada device kita? Caranya cukup mudah yakni dengan menggunakan Aplikasi yang dapat anda unduh dari Playstore dengan nama Morelocale2, oke kalo gitu apa saja alat-alat yang kita butuhkan? Berikut adalah list alat yang kita perlukan:

MasGadget Ilustrasi


  1. Morelocale 2 AplikasiDISINI
  2. Android Debug Bridge atau ADB DISINI
  3. Android Debug Bridge DriverDISINI
  4. Smartphone yang akan kita push bahasanya ke Indonesia (disini saya memakai fujitsu Arrows F-01F Docomo)
  5. Personal Komputer(PC) atau Laptop
  6. Kabel data
  7. Dan makanan ringan secukupnya


 Okey setelah semua tersedia kita akan langsung saja eksekusi, Pertama persiapkan smartphone anda dengan mengunduh dan menginstall Aplikasi Morelocale2 dari Playstore atau tempat unduh lainnya, kemudian aktifkan mode Developer Options pada smartphone anda.
Masgadget Ilustrasi

Setelah itu menuju ke Morelocale 2 yang sudah kita install sebelumnya dan menyetting settingan tambahan lokasi yang akan di push dengan setingan seperti kode dan settingan seperti di bawah ini kemudian ADD.
Settingan morelocale2

Kemudian anda lakukan saja installasi Android Debug Bridge atau ADB, pada perangkat Komputer atau laptop anda Tutorialnya ada disini→ Memasang ADB dan Command Lengkapnya. Setelah selesai tautkan saja smartphone anda dengan mengenakan Kabel data dan jangan lupa dengan mengaktifkan mode Developer atau Debugging mode.

Nah untuk melakukan push dengan ADB kita harus memasangkan driver dari smartphone kita ke Komputer, dengan mengenakan Android Debug Bridge Driver.
Driver Belum Terinstall
Apabila anda mengalami masalah seperti tidak dapat terinstall driver untuk smartphone, atau mengalami kendala pada port usb yang tidak dapat digunakan untuk melakukan command dengan ADB silahkan anda masuk ke safe mode, atau mode try dan menonaktifkan terlebih dahulu Driver Signature Enforcement (DSE) pada windows anda, Caranya terdapat disini → Disable Driver Signature Enforcement pada Windows.
Disable terlebih dahulu DSE Windows

Sehingga akan terlihat bahwa driver smartphone kita sudah terinstall di Komputer atau laptop kita, maka anda dapat melakukan ketahapan selanjutnya cirinya tidak terdapat logo Peringatan pada Driver Komputer kita.

PUSH LOCATION DENGAN MORELOCALE2 DENGAN ADB
  1. Pertama masuk dulu ke menu ADB dengan cara ntuk masuk silahkan buka folder ADB anda yang sudah di ekstrak.
  2. Kemudian arahkan Mouse kursor ke area kosong di dalam folder.
  3. Tahan tombol SHIFT dan Klik kanan mouse kemudian akan muncul context menu.
  4. Pilih open Command Windows here.
  5. Kemudian akan muncul jendela Command Windows yang berarti anda sudah masuk kedalam ADB command line.


Setelah itu anda chek terlebih dahulu apakah Smartphone anda sudah terdeteksi pada ADB dengan cara ketikkan perintah “adb devices” kemudian tekan enter untuk mengechek maka responenya akan terdeteksi seperti ini.

Kemudian setelah terdeteksi  ketikkan perintah “ adb shell “ (tanpa tanda kutip) lalu enter dan masukkan perintah ini “ pm grant jp.co.c_lis.ccl.morelocale android.permission.CHANGE_CONFIGURATION ” lalu tekan enter, 

Setelah semua perintah dilakukan chek Notice di Layar smartphone anda

maka akan muncul notifikasi yang tampil di layar smartphone anda, ketuk Yes untuk mengizinkan kemudian restart smartphone anda, selesai sudah melakukan push location dengan Morelocale2 berikut adalah penampakan settingan Language yang terdapat pada settingan default smartphone anda.
 
berhasil dilakukan di Fujitsu Arrows F01F, Sony Z1 Global, dan lainnya

Lalu apa sajakah kelebihan dari cara ini?
  1. Pertama, yakni kita tidak perlu melakukan Root untuk mendapatkan acces granted pada system.
  2. Tidak perlu melakukan penghapusan file system yang tidak diperlukan.
  3. Lebih aman untuk menghindari resiko yang tidak dinginkan seperti bootlop, file system rusak, dll.

TAGcara instal dan menambah bahasa indonesia di android, cara menambah aplikasi bahasa indonesia di android, cara menambah bahasa indonesia android tanpa root, cara menambah bahasa indonesia d hp android, cara menambah bahasa indonesia di android dengan pc, cara menambah bahasa indonesia di android gingerbread, cara menambah bahasa indonesia di android grand prime, cara menambah bahasa indonesia di android jelly bean, cara menambah bahasa indonesia di android jelly blast, cara menambah bahasa indonesia di android kitkat, cara menambah bahasa indonesia di android lewat pc, cara menambah bahasa indonesia di android lollipop, cara menambah bahasa indonesia di android root, cara menambah bahasa indonesia di android samsung, cara menambah bahasa indonesia di android tanpa aplikasi, cara menambah bahasa indonesia di android tanpa pc, cara menambah bahasa indonesia di android xiaomi, cara menambah bahasa indonesia di andromax i, cara menambah bahasa indonesia di custom rom android, cara menambah bahasa indonesia di galaxy y, cara menambah bahasa indonesia di galaxy young, cara menambah bahasa indonesia di hp android




23 komentar

avatar

udah ikuti tutor sampai selesai, tapi gak ada muncul notifikasi dilayar gan..

avatar

Chek dengan Command "adb shell show device" kalo ga ke detek device nya berarti belum sempurna..chek Driver dan mode debug nya

avatar

Ndak ngeluarin video nya aja yaa gan biar enak... Hehehe

avatar

Saya tunggu yaa gan video toturial.nya hehehe :>)

avatar

Mas cara root yg aman fujitsu ini gmn ya????

avatar

apakah cara ini bisa diterapkan di merek hp sharp om ?

avatar

Cara root fujitsu gmana gan. Ane cari gk ktmu

avatar

MANTAP GAN !!!!! Thanks banget ILMU nya

avatar

Gak bisa jg gan... notifikasi dlayar hp gak muncul

avatar

Coba di chek dulu device dll nya sudah betul belum

avatar

Ada yang tau ga sya punya hp docomo f-01f. kmren bru sya reset trs sinyalnya ga muncul jdi ga bsa internetan.mhon responnya mksih

avatar
This comment has been removed by the author.
avatar

cuma labelnya aja bahasa indonesia ya um, 80 bahasanya masih bahasa inggeris

avatar

iya om belum nemu cara push root nya

avatar

kalo buat fujitsu f05f bisa gk gan

avatar

sama aja mas..bisa kok make cara ini :D

avatar

gan? punya ane malah muncul bahasa DEVELOPER English Accent. Padahal udah ke detect di terminal devices nya. Cara hapus settingan yang udah diubah gimana ya? thanks

avatar

memang itu cuman notif gan nanti kalo udah di push juga ilang

avatar

Mantap gan sukses selalu ... mau tanya kalau perintah menghapus file systemnya gimana

avatar

Bis gan di hp saya samsung gt s6790. Tapi klo diriset ulang hpnya hilang gak gan bahasa indonesuanya.

Kata-kata kita adalah cermin kepribadian kita.
Kualitas dari hidup anda adalah kualitas dari komunikasi anda.

Click to comment